Ada unsur Anti Jepang, Pro Kontra Anime Solo Leveling

- Rabu, 6 Juli 2022 | 15:30 WIB
Pro Kontra adaptasi Anime Solo Leveling yang anti Jepang (Tangkapan layar Youtube @Anime Hype )
Pro Kontra adaptasi Anime Solo Leveling yang anti Jepang (Tangkapan layar Youtube @Anime Hype )

ENAMPAGI – Salah satu Manhwa Solo Leveling yang memiliki cerita menarik dan banyak sekali yang membaca dikabarkan dan telah diinformasikan untuk adaptasinya yang akan menjadi Anime.

Namun, meski banyak yang bahagia mendengar kabar informasi terbaru ini. Ada beberapa para Fans Anime beropini Solo Leveling ini tidak sebaiknya diadaptasi menjadi Anime karena didalamnya memiliki unsur yang anti Jepang yang sangat tak disukai orang – orang Jepang.

Pro Kontra yang muncul disini memang hal wajar dan dimaklumi karena mengingat Solo Leveling diadaptasi dari Manhwa yang berasal dari Korea berbeda halnya yang dari Jepang seperti Manga atau Light Novel.

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 10 Juli 2022 1443 H Dapat Digunakan Secara Gratis

Para fans Anime yang sebagian tak menyukai Adaptasi Anime Solo Leveling dari Manhwa karena Minor dan penjahat dalam Novel dan Webtoon ditampilkan sebagai orang Jepang. Dan disisi lain ada juga beberapa adegan dimana serial ini menunjukan budaya dari mereka.

Perihal pro kontra ini Solo Leveling memiliki versi lain yang terbit di Jepang. Dimana Protagonis berubah menjadi pria Jepang, adegan berubah dari Korea selatan ke Jepang. Para pengkhinat bukan lagi orang Jepang dan menjadi Fiksi.

Baca Juga: Liburan Seru dan Asik Bersama ESQ, Jangan Sampai Lewatkan!

Meski sudah diberi hal sesuatu informasi yang resmi namun para sebagian fans Anime yang tak menyukai hal ini dari pihak Kontra tak berekspetasi dan antusias dalam hal ini.

Informasi mengenai pro kotra adaptasi Solo Leveling menjadi Anime juga dibagikan di salah satu halaman media Anime Jepang Indonesia yaitu @otaku_anime_indonesia.

Banyak beragam komentar dari netizen pecinta Anime Indonesia untuk tanggapan hal ini. Beberapa kutipan komentar dari beberapa akun, diantaranya:

@joey.kurisu “Dulu sempat bikin gambar kaya gini, tipe – tipe karakter kekar bawa senjata. Ya mirip – mirip karakter Anime bergenre action begitu dan terus dibilang “Bosen lu gambar begitu mulu, yang lain dong”. Eh sekarang, malah demen suka ginian itu orang. Malah nyaranin baca. Saya tau bagus, tapi mohon respect lah padahal sesama kawan wkwkwk”

Baca Juga: Bersiap Rebutan! Link Pembelian Tiket Pre Sale Film 'Thor: Love and Thunder'

@a.tajuuu19s “Ini kan fiksi enggak yang asli lah. Kemarin aja Kdrama yang bilang permainan bulu tangkis Indonesia curang orang – orang kita juga marah – marah, spam B1, dan websitenya di hack”

@munha_1718 “Ya gimana lagian juga itu dari Manhwa bukan dari Manga”

Halaman:

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Instagram @otaku_anime_indonesia

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X