7 Tanda si Introvert Jatuh Cinta

- Senin, 15 November 2021 | 21:58 WIB
7 Tanda si Introvert Jatuh Cinta (pexels)
7 Tanda si Introvert Jatuh Cinta (pexels)

Nah, itu termasuk salah satu tandanya bahwa si Introvert ini sedang memendam rasa atau jatuh cinta kepada kamu.

5. Mau terbuka dan bercerita

Introvert itu tidak suka berbicara atau bercerita kepada orang lain. Namun, kenyamanan kenyamanan membuat si Introvert itu percaya pada seseorang.

Nah, saat kamu membuatnya nyaman, maka dia akan dengan mudah membuka diri untuk bercerita, mulai dari yang penting hingga sepele sekalipun.

Misalnya, tentang apa makanan favoritny, lagu kesukaannya, film yang selalu ditontonnya, atau bahkan tentang keluarganya.

Baca Juga: Menteri Kemendikbudristek akan Turunkan Akreditasi Perguruan Tinggi yang Langgar Permendikbudristek

6. Lebih ke tindakan dibandingkan dengan kata-kata

Telah menjadi rahasia umum jika seorang Introvert itu lebih menyukai tindakan yang nyata, dibandingkan hanya sebuah kata-kata saja.

Maksudnya, daripada memberimu kode-kode atau gombalan, si Introvert ini justru senang menunjukkan rasa sayangnya melalui tindakan.

Misalnya, ia akan selalu siap membantumu kapanpun jika kamu mengalami kesulitan, serta memberikanmu hadiah di setiap momen penting kamu.

7. Biasanya menunjukkan rasa sukanya di saat empat mata

Introvert itu lebih senang menyimak dan berkomentar seminimal mungkin di dalam sebuah diskusi besar, karena ia tidak menginginkan menjadi pusat perhatian orang.

Si Introvert juga tidak suka terlalun aktif di dalam sekumpulan orang yang kurang dikenal oleh dirinya. Sehingga bisa saja dia pun tidak terlalu menunjukkan rasa cintanya kepadamu di depan umum.

Cpba deh, ajak dia bertemu empat mata. Biasanya si Introvert ini akan jadi lebih berani mengutarakan dan menunjukkan perasaannya kepada kamu.

Demikianlah 7 tanda kalau si Introvert itu sedang jatuh cinta kepada kamu. Semoga bermanfaat, dan silakan share jika dirasa artikel ini bermanfaat, ya. ***

Halaman:

Editor: Marsya Hasna Ramadhani

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Ingin Kuat Menahan Lapar Saat Puasa, Ini Tips nya!

Minggu, 24 Maret 2024 | 10:05 WIB

Hindari Makanan Ini Untuk Kehamilan Yang Masih Muda

Minggu, 24 Maret 2024 | 09:40 WIB

Penyakit Demam Berdarah Masih Mengancam Jiwa

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:20 WIB

Demam Berdarah Haruskah Minum Jus Jambu?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:10 WIB

Demam Berdarah Haruskah Minum Jus Jambu?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:10 WIB

Kenapa Rokok Itu Berbahaya Bagi Kesehatan?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:05 WIB

Rokok atau Vape Mana Yang Lebih Berbahaya?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:00 WIB

Cara Mengatasi Insomnia Yang Perlu Diketahui

Rabu, 20 Maret 2024 | 17:10 WIB

Cara Membersihkan Telinga Yang Kotor

Selasa, 19 Maret 2024 | 06:05 WIB

Apa Yang Menyebabkan Mabuk Perjalanan?

Selasa, 19 Maret 2024 | 06:00 WIB

Tetap Waspada Dengan Virus Corona (Covid -19)

Selasa, 19 Maret 2024 | 05:10 WIB
X