Hal-Hal yang Harus Kamu Hindari saat Menulis Fiksi: Anti Mainstream!

- Selasa, 28 Desember 2021 | 08:02 WIB
Hindari hal-hal berikut saat menulis cerita fiksi (Pexels/Julia M Cameron)
Hindari hal-hal berikut saat menulis cerita fiksi (Pexels/Julia M Cameron)

 

ENAMPAGI - Kamu suka menulis? Genre apa yang biasa kamu tulis? Apakah itu fiksi, atau non-fiksi?

Baik karya fiksi maupun non fiksi, keduanya punya aturan penulisannya masing-masing.

Ada juga hal-hal yang harus kamu hindari saat menulis dua genre tersebut, baik fiksi maupun non-fiksi.

Untuk kamu yang suka menulis fiksi, ini dia hal-hal yang harus kamu hindari saat menulis fiksi:

Baca Juga: Rival Lastori Catatkan 'Hattrick' Mengantarakan Tim Liga 2 Promosi Ke Liga 1

Plot Hole

Plot hole adalah inkonsistensi maupun ketidaklogisan yang ada dalam suatu cerita fiksi.

Alur cerita fiksi yang tidak konsisten dan tidak logis akan membuat pembaca kebingungan.

Baca Juga: Berikut Target Rexy Mainaky Terhadap Ganda Putra Terbaik Malaysia di 2022

Pada akhirnya pembaca tidak dapat menangkap poin yang ingin disampaikan atau diceritakan oleh penulis.

Selain itu, pembaca juga jadi tidak bisa mengikuti alur cerita dengan nyaman dan akhirnya membuat pembaca malas membaca cerita tersebut.

Oleh karena itu, plot hole harus sangat dihindari oleh penulis yang sedang menulis naskah fiksi.

Baca Juga: Lesti Kejora Melahirkan, Rizky Billar : Sudah Sangat menantikan

Halaman:

Editor: Tasya Nandynanti Demautami

Sumber: Instagram @ellunarpublish_

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Ingin Kuat Menahan Lapar Saat Puasa, Ini Tips nya!

Minggu, 24 Maret 2024 | 10:05 WIB

Hindari Makanan Ini Untuk Kehamilan Yang Masih Muda

Minggu, 24 Maret 2024 | 09:40 WIB

Penyakit Demam Berdarah Masih Mengancam Jiwa

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:20 WIB

Demam Berdarah Haruskah Minum Jus Jambu?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:10 WIB

Demam Berdarah Haruskah Minum Jus Jambu?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:10 WIB

Kenapa Rokok Itu Berbahaya Bagi Kesehatan?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:05 WIB

Rokok atau Vape Mana Yang Lebih Berbahaya?

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:00 WIB

Cara Mengatasi Insomnia Yang Perlu Diketahui

Rabu, 20 Maret 2024 | 17:10 WIB

Cara Membersihkan Telinga Yang Kotor

Selasa, 19 Maret 2024 | 06:05 WIB

Apa Yang Menyebabkan Mabuk Perjalanan?

Selasa, 19 Maret 2024 | 06:00 WIB

Terpopuler

X