Jangan Tunda! 6 Tanda Kita Butuh Istirahat dari Sosial Media

- Minggu, 9 Januari 2022 | 21:30 WIB
Jangan Tunda! 6 Tanda Kita Butuh Istirahat dari Sosial Media (Pexels.com/Fauxels)
Jangan Tunda! 6 Tanda Kita Butuh Istirahat dari Sosial Media (Pexels.com/Fauxels)

ENAMPAGISosial media menjadi hal yang penting dalam dewasa kini. Sebagai pembentukan citra diri, menambah relasi, hiburan, dan lain sebagainya.

Jaman teknologi ini, media sosial telah menjamur dan tak bisa lepas dalam kehidupan sehari-hari. Maka tak hayal, seolah menjadi ketergantungan kepadanya.

Meskipun bentuknya kecil, tapi media sosial itu benar-benar berhasil merampas hidup, loh sobat.

Selain membuat kecanduan, media sosial dapat membuang-buang waktu hanya demi menanti komen baru dan melihat-lihat kehidupan orang lain dalam akunnya.

Baca Juga: 7 Drama Korea Terbaru 2022 yang Patut Masuk Daftar Tontonan untuk Temani Waktu Senggang!

Permasalahan ini tentu juga berdampak pada produktivitas kita di kehidupan sehari-hari. Karena dampak dari sisi buruk sosial media, yang membuat kita seringkali menjadi toxic dan lelah.

Lalu, apa saja sih tanda kita butuh istirahat dari media sosial? Berikut tandanya yaitu:

1. Sudah terlalu sering mengecek media sosial

Baca Juga: Unik! Produsen Sepatu Kets Asal Jepang, Mizuno, Berkolaborasi dengan Anime Terkenal Ini!

Hal ini bisa dilihat semenjak kita bangun pagi, yaitu mengambil handphone lalu mengecek Instagram, Twitter, Facebook, dan media sosial lainnya.

Bahkan, di sela-sela kesibukan pun, tetap mengecek Instagram. Tentu, kebiasaan ini akan mengganggu produktivitas.

Oleh karena itu, kita perlu mengistirahatkan sejenak dari media sosial, ya sobat Enampagi.id

Baca Juga: Cara Terbaru Tambah RAM di HP Infinix Note 11 Series Ini Perlu Kamu Ketahui!

2. Merasa tertinggal jika tidak online

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Ingin Kuat Menahan Lapar Saat Puasa, Ini Tips nya!

Minggu, 24 Maret 2024 | 10:05 WIB

Hindari Makanan Ini Untuk Kehamilan Yang Masih Muda

Minggu, 24 Maret 2024 | 09:40 WIB

Penyakit Demam Berdarah Masih Mengancam Jiwa

Kamis, 21 Maret 2024 | 06:20 WIB

Terpopuler

X