Serba-Serbi Idul Fitri! Menilik Mudik, Tradisi Lebaran yang Sudah Ada Sejak Zaman Kerajaan

- Sabtu, 30 April 2022 | 22:55 WIB
Serba-Serbi Idul Fitri  (Humas Kemenhub)
Serba-Serbi Idul Fitri (Humas Kemenhub)

Selain itu pemerintah juga meminta agar masyarakat membatasi diri untuk bepergian di hari-hari menjelang Lebaran.

Anjuran untuk tidak mudik ini juga kembali diumumkan mengingat pentingnya perjuangan dalam pembebasan Irian Barat.

Baca Juga: Kolaborasi PSY dan SUGA 'BTS' dalam Lagu 'That That'

Mudik di Sekitar Tahun 1970 - an

Mudik saat Lebaran nyatanya sudah menjadi tradisi yang dilakukan oleh para perantau dari berbagai daerah untuk pulang ke kampung halamannya.

Perantau datang ke kota umumnya disebabkan karena meningkatnya lapangan pekerjaan yang ada di kota-kota besar.

Sejak saat itulah tradisi mudik tiap menjelang lebaran muncul di Indonesia.***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: Instagram @gnfi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB
X