Prediksi Skor Timnas Brasil U20 vs Tunisia Piala Dunia U20 2023, Performa Tim Samba Diunggulkan

- Selasa, 30 Mei 2023 | 08:30 WIB
Illustrasi Brasil U20 vs Tunisia Piala Dunia U20 2023, Head to Head dan Performa Tim  ( Gambar oleh Sabine Kroschel dari Pixabay)
Illustrasi Brasil U20 vs Tunisia Piala Dunia U20 2023, Head to Head dan Performa Tim ( Gambar oleh Sabine Kroschel dari Pixabay)

ENAMPAGI - Prediksi skor pertandingan antara Timnas Brasil U20 vs Tunisia U20 pada babak 16 besar di Piala Dunia U20 2023 dengan Tim Samba yang unggul dalam performa tim dan lolos ke 16 besar sebagai juara grup.

Pertandingan Timnas Brasil U20 vs Tunisia U20 berlangsung tanggal 1 Juni 2023 pukul 00.30 WIB di Stadion La Plata. Sebelum itu lihat dulu prediksi skor kedu tim di Piala Dunia U20 2023 babak 16 besar dengan Tim Samba yang diunggulkan dalam pertandingan ini.

Tunisia lolos secara dramatis setelah finish di posisi ketiga grup E dan akan berikan perlawanan kepada tim Samba yang performa tim diunggulkan. Berikut prediksi skor dan rangking FIFA Timnas Brasil U20 vs Tunisia U20 di Piala Dunia U20 2023.

Baca Juga: Atlet Disabilitas Disuruh Joget!

H2H Timnas Brasil U20 Dengan Tunisia U20

Timnas Brasil U20 kala dari head to head rekor pertemuan belum pernah melawan Tunisia U20 pada turnamen sebelumnya dan pada babak 16 besar tanggal 1 Juni 2023 merupakan pertemuan perdana melawan Tunisia U20.

Kalau dari rangking FIFA, Timnas Brasil jelas unggul menduduki rangking 3 dunia sedangkan Timnas Tunisia berada di peringkat 28 dunia.

Performa Timnas Brasil U20 Dengan Tunisia

Timnas Brasil U20 lolos babak fase grup sebagai juara D dengan 6 poin yang raih 2 kemenangan dan hanya 1 kali kalah.

Baca Juga: Prediksi Skor Timnas Uzbekistan U20 vs Israel Piala Dunia U20 2023,Performa Kedua Tim Imbang

1. 22 Mei 2023, Timnas Brasil U20 kalah dari Italia dengan skor 2-3

2. 25 Mei 2023, pada pertandingan kedua melawan Dominican Republic, Brazil tampil ganas dengan raih 6 gol tanpa balas

3. 28 Mei 2023, Timnas Brasil U20 menang dengan skor 2-0 saat bertemu Norwegia.

Sedangkan Timnas Tunisia U20 kalah 2 kali dan hanya 1 kali menang.

Halaman:

Editor: Sundari

Sumber: FIFA

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengapa Banyak Pemain Bola Pindah ke Liga Arab?

Rabu, 27 Desember 2023 | 14:00 WIB

Terpopuler

X