Prediksi Skor Frosinone vs Napoli Serie A Italia 2023 2024 Pekan 1, Napoli Belum Pernah Kalah H2H

- Sabtu, 19 Agustus 2023 | 14:30 WIB
Ilustrasi Frosinone Bakal Bertemu Juara Bertahan Napoli di Serie A Italia 2023 2024 (Foto oleh Humberto Santos dari Unsplash)
Ilustrasi Frosinone Bakal Bertemu Juara Bertahan Napoli di Serie A Italia 2023 2024 (Foto oleh Humberto Santos dari Unsplash)

ENAMPAGI - Prediksi skor untuk Serie A Italia 2023 2024 pekan 1 antara Frosinone vs Napoli dengan Napoli yang diunggulkan karena belum pernah kalah H2H.

Pertandingan Frosinone vs Napoli di pekan 1 tanggal 19 Agustus 2023 2024 akan digelar pukul 23.30 WIB. Simak prediksi skornya kedua tim dengan Napoli yang belum pernah kalah H2H jelang Serie A Italia 2023 2024 yang bakal digelar.

Stadio Benito Stirpe bakal jadi tempat pertandingan Frosinone vs Napoli di Serie A Italia 2023 2024 untuk pekan 1 semakin seru. Berikut prediksinya dengan Napoli yang belum terkalahkan dalam H2H saat melawan Frosinone.

Baca Juga: Prediksi Skor Hoffenheim vs Freiburg Bundesliga 2023 2024 Pekan 1, Head to Head dan Performa Tim

H2H Frosinone dan Napoli

Napoli total sudah pernah bertemu dengan Frosinone sebanyak 10 kali dengan meraih 8 kemenangan dan 2 kali hasil seri serta belum pernah kalah saat bertemu Frosinone.

1. 28 April 2019, Frosinone vs Napoli skor 0-2

2. 8 Desember 2018, Napoli vs Frosinone skor 4-0

3. 15 Mei 2016, Napoli vs Frosinone skor 4-0

4. 10 Januari 2016, Frosinone vs Napoli skor 1-5

5. 7 Agustus 2008, Frosinone vs Napoli skor 1-2

Baca Juga: Prediksi Skor Swedia vs Australia Piala Dunia Wanita 2023 Perebutan Tempat Ketiga Setelah Gagal Juara

Performa Frosinone dan Napoli

Frosinone dalam 5 laga terakhir raih 3 kali menang dan 2 kali seri.

Halaman:

Editor: Sundari

Sumber: aiscore.com

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengapa Banyak Pemain Bola Pindah ke Liga Arab?

Rabu, 27 Desember 2023 | 14:00 WIB

Terpopuler

X