Backup Chat Terlindungi Enskripsi, Fitur Baru WhatsApp

- Minggu, 17 Oktober 2021 | 13:00 WIB
Fitur baru dari WhatsApp berupa pengamanan bagi chat yang telah di-backup dengan enkripsi end-to-end (Pexels/Anton)
Fitur baru dari WhatsApp berupa pengamanan bagi chat yang telah di-backup dengan enkripsi end-to-end (Pexels/Anton)

Baca Juga: Sejarah Terulang di Era Ridwan Kamil, Jawa Barat Dipastikan Pegang Juara Umum di PON XX Papua

Setelah mencoba lima kali kemudian tidak berhasil, pemakai harus menunggu beberapa saat sebelum mulai mencoba lagi.

Meski WhatsApp mengatakan tidak bisa mengatur ulang password backup, pemakai yang tidak bisa mengingat password-nya bisa mengganti password dengan mudah.

Cara mengganti password dengan mudah:

Baca Juga: Kiwil Senang menjadi Trending Topik Hari Ini, Klarifikasi Dirinya yang menerima istri hanya satu

  • Buka aplikasi WahtsApp => masuk ke menu Setting
  • Tekan Chats => Chat Backup => End-to-end Encrypted Backup => Change Password
  • Ketuk I forgot my password, lalu verifikasi identitas Anda dengan biometric (sidik jari atau wajah) atau PIN perangkat
  • Buat password baru untuk backup.***(Asep Maymarwan/GMM)

Halaman:

Editor: Tasya Nandynanti Demautami

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Rekomendasi Smartwatch di bawah 1 Juta

Senin, 25 Desember 2023 | 16:40 WIB

7 Smartwatch Terbaik Dibawah 500 Ribu 2023

Senin, 25 Desember 2023 | 15:40 WIB

Keren!! iPhone 15: Ponsel Canggih Dengan Fitur Baru

Rabu, 13 September 2023 | 06:30 WIB

Lupa Akun Mi Cloud? Begini Cara Mudah Membukanya!

Sabtu, 2 September 2023 | 06:00 WIB
X