7 Tips Berkendara Yang Aman Saat Mengunjungi Destinasi Wisata ke Pantai Soge Pacitan

- Rabu, 24 Agustus 2022 | 18:23 WIB
Tips berkendara untuk menjangkau destinasi wisata Pantai Soge Pacitan. (freepik.com)
Tips berkendara untuk menjangkau destinasi wisata Pantai Soge Pacitan. (freepik.com)

Jika baru pertama kali akan kesana, maka tanyalah pada teman atau sanak famili yang pernah kesana atau bisa juga cari di internet dan GPS.

Intinya, medannya bisa dibilang ekstrim jalanan pegunungan yang naik, turun, berkelok dan menanjak.

Jangan lupa untuk selalu jaga jarak aman dengan kendaraan lainnya saat ada di jalan.

3. Patuhi lalu lintas

Baca Juga: Destinasi Wisata Trendy dan Hits di Kota Bontang, Kalimantan Timur

Selalu patuhi lalu lintas ya, jadilah pengendara yang baik dengan taat pada lalu lintas yang ada.

Dengan selalu hati-hati dan waspada diharapkan kegiatan kalian berkendara ke Pantai Soge Pacitan selalu aman dan lancar serta keselamatan kalian terjamin.

Jangan juga ugal-ugalan atau terlalu ngebut. 

4. Jangan bermain ponsel saat mengemudi

Baca Juga: Sisi Spesial Destinasi Wisata Pantai Soge Pacitan, Laksana Great Ocean Road Lokal

Inilah yang sering dilakukan, bermain ponsel saat berkendara. Hindari hal ceroboh semacam ini meski kalian merasa lihai dalam berkendara bahkan sambil bermain ponsel sekalipun.

Jika ada hal yang memang mengharuskan kalian untuk menggunakan ponsel maka menepi dan berhentilah agar aman.

5. Bawa SIM dan STNK

Siapkan dan bawa surat-surat yang dibutuhkan seperti SIM dan STNK karena ini penting.

Baca Juga: Rekreasi Keluarga ke 'Pantai Soge' Pacitan: Best Idea! Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB

Terpopuler

X