Ingin Healing Meyenangkan? Coba Kunjungi Wisata Alam Yang Ada di Jawa Tengah!

- Minggu, 9 Oktober 2022 | 10:00 WIB
 Kebun Teh Tambi, salah satu wisata alam di Jawa Tengah yang dijamin akan menjadi tempat healing menyenangkan (Instagram @kebuntehtambiofficial)
Kebun Teh Tambi, salah satu wisata alam di Jawa Tengah yang dijamin akan menjadi tempat healing menyenangkan (Instagram @kebuntehtambiofficial)

3. Kebun Teh Tambi, Wonosobo

Kebun Teh Tambi terletak di Desa Tambi, Kecamatan Pejajar, Kabupaten Wonosobo. Kebun Teh Tambi menjadi tujuan yang sangat tepat untuk self healing.

Hamparan Kebun Teh yang hijau dengan udara yang sejuk tentunya akan membuat hati dan pikiran menjadi tenang.

Baru-baru ini, Kebun Teh Tambi menawarkan hal yang baru, yaitu para pengunjung bisa berjalan kaki pada jalan bambu yang dibangun di atas kebun teh.

Baca Juga: Destinasi Wisata 'Alamanda Jogja Flower Garden', Mempunyai Balon Udara Warna-Warni

Jalan ini membentang dan membelah hijau nya Kebun Teh sehingga para pengunjung bisa berjalan sambil sambil menikmati indahnya pemandangan.

Pengunjung juga dapat berswafoto dengan hasil yang bagus. 

Nah, itulah beberapa wisata alam yang ada di Jawa Tengah. Rasakan pengalaman self healing terbaik dengan mengunjungi destinasi-destinasi wisata alam tersebut! ***

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Info Unik

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB

Terpopuler

X