Rekomendasi 7 Buah yang Dapat Menjadikan Kulit Lebih Bercahaya

- Selasa, 28 Februari 2023 | 09:00 WIB
Ilustrasi rekomendasi buah yang bisa menjaga kesehatan kulit, contohnya mangga (Pexels Nixon)
Ilustrasi rekomendasi buah yang bisa menjaga kesehatan kulit, contohnya mangga (Pexels Nixon)

3. Alpukat

Alpukat mengandung vitamin A, C, K, E, B6, folat, niasin, asam pantotenat, kaya akan lemak sehat, serat makanan.

Baca Juga: Kemana Arie Kriting yang Tak Bersama Indah Permatasari Ke Pernikahan Sang Adik?

Mengonsumsi alpukat dapat meningkatkan penuaan yang sehat karena lpukat kaya akan lutein dan zeaxanthin yang melindungi kulit dari radiasi UV.

Lemak sehat dalam alpukat dapat dapat membantu mempertahankan elastisitaskulit, mempercepat penyembuhan luka dan mengurangi peradangan.

4. Jeruk

Jeruk kaya akan vitamin C. 100 gram jeruk mengandung 54 miligram vitamin C yang merupakan antioksidan.

5. Semangka

Baca Juga: Lirik Lagu 'Kembali Pulang' - Suara Kayu feat Feby Putri, Netizen: Ku Kira Lagu, Rupanya Kisahku

Buah Semangka bagus untuk kulit berminyak dan berjerawat. Likopen dalam semangka dapat membantu membersihkan radikal oksigen bebas dan mencegah kerusakan kulit.

6. Mentimun

Mentimun yang belum dikupas akan akan vitamin C dan K serta serat makanan. Mentimun dapat digunakan untuk mengurangi keriput.

7. Mangga

Mangga mengandung vitamin A, C, E, K, flavonoid, polifenol, beta karoten, dan xantofil. Kandungan dalam mangga membantu melindungi kulit dari kerusakan dan peradangan DNA.

Baca Juga: Teka Teki Postingan Aldilla Jelita, Mungkinkah Akan Menggugat Indra Bekti?

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: stylecraze

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB
X