ENAMPAGI.ID - Ada istilah hemat pangkal kaya. Namun apa iya dengan hemat saja Kita bisa kaya?
Siapa yang tidak ingin kaya? Pasti semuanya ingin menjadi kaya dengan perspektif yang berbeda-beda.
Namun,tahukah Kamu bahwa jika ingin kaya Kita bisa membangun beberapa kebiasaan baru yang simple dan mudah.
Apa saja kebiasaan tersebut? Inilah lima kebiasaan simple yang bisa bikin Kita kaya.
Baca Juga: Formasi CPNS 2023 Dibuka Bulan Juni Nanti, Inilah Syarat Pendaftaran CPNS yang Harus Dipenuhi
1. Stop paying cash
Mungkin sebagian orang masih menggunakan metode pembayaran cash. Apalagi generasi di tas milenial seperti generasi X maupun generasi baby boomer.
Kenapa stop paying cash? Hal ini pastinya dapat membantu Kita untuk mengecek uang yang keluar larinya kemana saja. Kalau membayar berupa cash biasanya lupa uang Kita dipakai untuk apa saja.
2. Stop beli barang murah
Biasanya Kita cenderung akan tergoda untuk membeli barang yang murang karena diskon. Padahal membeli barang karena diskon justru akan membuat Kita cenderung boros.
Baca Juga: Terkenal Harmonis dan Jauh Dari Gosip, Inilah Deretan Pasangan Selebriti yang Mengumumkan Perceraian
Hal ini dikarenakan apabila barang tersebut berharga murah, pasti kualitasnya sesuai dengan harganya dan kemungkinan cepat rusak lebih tinggi.
Ketika hal ini terjadi, maka siklusnya akan terus berulang membeli barang dengan harga murah dan akan kembali cepat rusak.
Terkadang barang yang Kita beli ketika diskon adalah barang yang tak terlalu dibutuhkan. Hal ini pastinya akan membuat Kita menjadi lebih boros. Coba pikirkan kembali apakah memang barang tersebut dibutuhkan atau berguna bagi kehidupan Kita atau tidak.
3. Auto investing