Tips Penggunaan Minyak Goreng agar Tidak Berlebihan saat Digunakan Memasak

- Rabu, 27 Oktober 2021 | 11:30 WIB
Ilustrasi (Pexels/Cottonbro)
Ilustrasi (Pexels/Cottonbro)

ENAMPAGI - Akhir-akhir ini masyarakat terutama kalangan ibu-ibu mengeluhkan meroketnya harga minyak goreng di pasaran.

Minyak paling banyak digunakan saat memasak di dapur, sehingga mau tidak mau akan tetap dibeli walau harganya sangat mahal.

Berikut ini ada beberapa tips agar kita bisa mengurangi penggunaan minyak saat memasak di dapur:

1. Gunakan wajan atau panci untuk menggoreng yang memiliki lapisan anti lengket. Dengan lapisan anti lengket ini, kebutuhan akan minyak saat memasak bisa dikurangi.

Baca Juga: Selain dapat Meredakan Stres karena Pekerjaan, Berikut Manfaat Liburan bagi Kesehatan

2. Memasak dengan cara di kukus.

3. Memasak dengan cooking spray.

Minyak biasanya berada dalam kaleng semprot, kemudian disemprotkan ke makanan dalam wajan. Minyak akan tersebar merata di permukaan makanan dibandingkan dengan menuangkan minyak banyak-banyak.

Baca Juga: Dispatch Mengungkapkan Isi Pesan Choi Young Ah yang dikirimkan kepada Kim Seon Ho

4. Memasak dengan cara panggang

Memasak dengan cara panggang selain menghemat minyak, juga masakan yang dihasilkan akan rendah kalori.

5. Menggunakan penggorengan yang datar

Baca Juga: Akhirnya Dispatch Korea Turun Tangan, Beberkan Fakta Kasus Aborsi dari Sumber Terdekat Kim Seon Ho

Hindari penggunaan penggorengan yang terlalu cekung, karena semakin cekung akan memerlukan minyak yang semakin banyak.

Halaman:

Editor: Tasya Nandynanti Demautami

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB
X