Perhatikan Dokumen yang Harus Dibawa Saat UTBK SBMPTN 2022, Jangan Sampai Lupa

- Senin, 16 Mei 2022 | 19:45 WIB
Perhatikan Dokumen yang Harus Dibawa Saat UTBK SBMPTN 2022, Jangan Sampai Lupa Ataupun Ketinggalan (instagram /@ ltmptofficial)
Perhatikan Dokumen yang Harus Dibawa Saat UTBK SBMPTN 2022, Jangan Sampai Lupa Ataupun Ketinggalan (instagram /@ ltmptofficial)

ENAMPAGI – Perhatikan dokumen yang harus peserta ujian bawa saat UTBK SBMPTN 2022 dan pastikan sampai lupa untuk membawanya saat ujian.

UTBK SBMPTN 2022 akan berlangsung dalam dua gelombang untuk gelombang pertama dilaksanakan pada tanggal 17 sampai 23 Mei 2022 dan gelombang dua akan dilaksanakan tanggal 28 hingga 3 Juni 2022. Simak dokumen yang harus dibawa sebelum pergi ke lokasi ujian UTBK SBMPTN 2022 jangan sampai ada yang lupa.

Sebelum pergi periksa kembali dokumen yang harus dibawa saat UTBK SBMPTN 2022 agar tidak ada yang tertinggal dan lupa sehingga dapat mengikuti segala proses ujian dengan tenang. Berikut adalah dokumen yang harus dibawa saat UTBK SBMPTN 2022 jangan sampai lupa.

Dikutip dari Surat Edaran Tim Pelaksanan LTMPT Nomor 07/SE.LTMPT/2022 tentang Dokumen yang Dibawa dan Hal yang Harus Diperhatikan Oleh Peserta Ujian yaitu:

Baca Juga: Mengenal Sosok Penari Cantik Badarawuhi yang Viral Dalam Film KKN di Desa Penari

1. Kartu Tanda Peserta Ujian UTBK SBMPTN 2022

2. Untuk Lulusan 2022, Surat Keterangan Kelas 12 asli yang ditandatangani

oleh Kepala Sekolah yang berisi berisi: nama siswa, NISN Siswa, NPSN Sekolah,

dilengkapi dengan pasfoto berwarna terbaru, dan dibubuhi cap sekolah;

atau Surat Keterangan Lulus (SKL) dengan atau tanpa pasfoto atau

Ijazah/Legalisir Ijazah

3. Untuk Lulusan 2020 dan 2021 membawa Ijazah/ Legalisir Ijazah

4. Identitas diri seperti KTP, SIM, atau Paspor

5. Selalu memakai masker dan menjaga jarak

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: LTMPT

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB
X