Penting! Simak 12 Tips Cara Menjaga Kesehatan Otak, Nomor 12 Ternyata.....

- Rabu, 25 Januari 2023 | 07:00 WIB
Ilustrasi dalam cara menjaga kesehatan otak (unsplash/Hal Gatewood)
Ilustrasi dalam cara menjaga kesehatan otak (unsplash/Hal Gatewood)

Berinteraksi dengan sesama atau orang baru mampu mengurangi stres dan membantu otak agar tetap sehat.

9. Kelola stres

Cara mengelola stres untuk menjaga otak tetap sehat adalah dengan relaksasi atau meditasi.

Relaksasi atau meditasi yang dilakukan mampu mengembalikan hormon dan menghilangkan stres.

Baca Juga: Hidden Gem! Cafe Anora, Tempat Nongkrong Viral di Jakarta Timur dengan Vibes yang Sangat Cantik

10. Baca buku

Selain salah satu kegiatan menambah ilmu, ternyata membaca buku merupakan salah satu cara menjaga kesehatan otak.

Dengan membaca buku dapat menemukan kata atau cerita baru yang mampu mengurangi resiko penurunan kognitif pada otak.

11. Jauhi drugs

Drugs merupakan salah satu musuh kesehatan khususnya pada otak. Menghindari alkohol, obat-obatan, dan rokok mampu menjaga kesehatan otak.

Baca Juga: Link Nonton Live Streaming Bayern Munchen vs 1. FC Koln di Bundesliga Pukul 02.30 Tanggal 25 Januari 2023

12. Digital detox

Tanpa disadari media digital mampu mengurangi atau menurunkan kualitas tidur. Terlau lama melihat layar mampu membuat otak mudah lelah dan menurunkan kesehatan pada otak.

Untuk itu perlu mengurangi digital activity seperti main game, main hp, atau bahkan terlalu lama di depan komputer.

Itulah 12 cara menjaga kesehatan otak, lakukan kebiasaan hidup sehat dan menghindari hal-hal yang mampu meningkatkan resiko stress agar otak tetap sehat dan terjaga. *** 

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Instagram @diskusikesehatan

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB
X