Rekomendasi Bakso Terenak di Yogyakarta, Nomor 9 Baksonya Seperti Kerikil!

- Rabu, 24 Agustus 2022 | 19:15 WIB
Rekomendasi bakso terenak di Yogyakarta, sayang untuk dilewatkan. (YouTube)
Rekomendasi bakso terenak di Yogyakarta, sayang untuk dilewatkan. (YouTube)

5. Bakso Kubis Pak Tris

Bakso ini khas akan sayuran kubis sebagai isiannya lengkap dengan bakso, tahu, bakso goreng, dan tetelan. Mulai dari Rp 15.000, anda bisa menikmati bakso enak ini.

6. Bakso Arema Soringin

Seperti namanya, warung bakso ini berada di bawah pohon beringin, dan dengan harga Rp 10.000, anda bisa menikmai bakso urat lengkap dengan bakso goreng, pangsit goreng, dan mie kuning.

Baca Juga: Sisi Spesial Destinasi Wisata Pantai Soge Pacitan, Laksana Great Ocean Road Lokal

Warung bakso ini buka mulai pukul 11.00 hingga pukul 19.00 WIB.

7. Bakso Kubis Pak Min

Menu yang sangat spesial disini adalah bakso jumbo dengan satu mangkuk bakso besar yang sudah di iris-iris, dijamin kenyang.

Selain itu, ada mie bakso biasa, mi ayam, dan mie ayam bakso.

Baca Juga: Rekreasi Keluarga ke 'Pantai Soge' Pacitan: Best Idea! Ini Alasannya

8. Bakso Bethesda

Seperti namanya, bakso ini terletak disamping RS Bethesda dengan menyajikan semangkuk penuh bakso lengkap dengan bakso goreng, dan tetelan dengan harga Rp 20.000.

9. Bakso Kerikil Pak Bowo

Seperti namanya, bakso ini berbentuk seperti kerikil yang buka pukul 10.00 hingga pukul 17.00 WIB. 

Baca Juga: Wajib Tahu! Inilah 5 Destinasi Wisata Sungai di Indonesia yang Cocok untuk Arung Jeram

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X