Viral! Wisata Air di Bekasi : Wisata Saung Keramba Preto Situ Gede Bekasi, main basahan di Tengah Danau, Yok!

- Senin, 10 Oktober 2022 | 16:30 WIB
Lokasi wisata saung keramba preto di Tengah Danau (YouTube.com/FriskaYeni)
Lokasi wisata saung keramba preto di Tengah Danau (YouTube.com/FriskaYeni)

Bahkan wisata ini sudah sempat digelar event Festival Situ Rawa Gede yang mampu menjadi salah satu agenda Jabar's Calendar Event.

Saung Keramba Preto dengan sensasi sejuknya area Situ Rawa Gede yang juga menghadirkan fasilitas permainan air seperti perahu kayuh, beberapa spot foto dengan view menarik, bahkan kios-kios yang menjajakan kuliner di sekitar.

Baca Juga: Wow! 3 Destinasi Wisata Alam Terpopuler Di Gunung Kidul, Nomor 3 Paling Kekinian Dijamin Bikin Bahagia

Saung Keramba Preto mempunyai ciri khas yang ditawarkan adalah adanya keramba atau kolam budidaya ikan hias membentang di sepanjang jembatan yang menghubungkan pintu masuk dengan area center saung tersebut.

Uniknya dinamakan keramba karena memang ada kolam ikan tempat membudidayakan ikan hias dan bisa liat ada kolam di tengah danau.

Untuk pembangunan ke depannya akan direncanakan pembuatan Mushola Apung di atas Danau yang nantinya akan menjadi satu-satunya Mushola di atas air yang ada di Kota Bekasi.***

Halaman:

Editor: Dilla Alivia

Sumber: YouTube Friska Yeni

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X