Mari Datang ke Wisata Air Terjun Simatutung dan Danau Siais di Tapanuli Selatan : View Yang Instagramable!

- Sabtu, 22 Oktober 2022 | 20:45 WIB
Keseruan di wisata Air Terjun Simatutung di Tapanuli Selatan (Instagram @waldydhrp)
Keseruan di wisata Air Terjun Simatutung di Tapanuli Selatan (Instagram @waldydhrp)

 

ENAMPAGITapanuli Selatan menyediakan beragam wisata yang wajib dikunjungi saat musim liburan tiba, seperti Air Terjun Simatutung dan Danau Siais yang memiliki view instagenik.

Bukan hanya pengalaman baru dalam berwisata, wisatawan bisa lebih tertarik mengeksplor wisata yang ada di Indonesia, seperti Air Terjun Simatutung dan Danau Siais, Tapanuli Selatan.

Berfoto-foto dengan background pemandangan wisata Air Terjun Simatutung dan Danau Siais di Tapanuli Selatan yang cantik merupakan hal yang tidak boleh terlewatkan.

Baca Juga: Super Wow! Wisata Aek Sabaon dan Air Terjun Silima - Lima Memiliki View Terbaik di Tapanuli Selatan!

Rasakan keseruan selama berwisata ke Air Terjun Simatutung dan Danau Siais.

Dilansir melalui akun YouTube Dedi Herianto, berikut pesona yang ditawarkan oleh wisata Air Terjun Simatutung dan Danau Siais

1. Air Terjun Simatutung

Keindahan alam Pegunungan di Tapanuli Selatan menjadikan daerah tersebut memiliki berbagai wisata alam, seperti danau dan air terjun.

Baca Juga: Bikin Stress Hilang! Yuk Datang ke Wisata Kebun Buah Mangunan dan Seribu Batu Songgo Langit di Bantul, Yogya

Salah satu nya yang tidak kalah menarik adalah Air Terjun bertingkat Simatutung.

Air Terjun yang ada disekitaran danau, tepatnya di Jalan Pantai Barat Sumatera menjadi salah satu lokasi favorit di Tapanuli Selatan. Ketinggian air terjun bertingkat yang mencapai 100 meter.

Di Air Terjun Simatutung, para pengunjung bisa menikmati air terjun tingkat 2. Bahkan, tak jarang anak-anak mandi di lokasi tersebut.

Namun, para orangtua harus melakukan pengawasan karena tidak ada Dinas Pariwisata yang menjaga saat mandi di air terjun tersebut.

Baca Juga: Eksplor Wisata Danau Marsabut dan Pantai Muara Upu Terhits di Tapanuli Selatan: Jarang Diketahui!

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube dedi herianto

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB

Terpopuler

X