Sepi Pengunjung! Danau Siais dan Ikan Jurung Keramat Ini Cocok Untuk Mencari Ketenangan

- Senin, 24 Oktober 2022 | 20:30 WIB
Potret pemandangan di Danau Siais, Tapanuli Selatan (Akun instagram @ danau.siais.channel)
Potret pemandangan di Danau Siais, Tapanuli Selatan (Akun instagram @ danau.siais.channel)

ENAMPAGI - Danau Siais dan Ikan Jurung Keramat merupakan wisata alam berupa Danau terbesar kedua di Tapanuli Selatan.

Hamparan Danau yang luas serta pesona alam nya yang begitu indah siap menyambut para pengunjung yang datang dan sangat cocok untuk para wisatawan yang ingin mencari ketenangan.

Wisata Danau Siais dan Ikan Jurung Keramat termasuk wisata alam yang agak sepi dari pengunjung.

Meskipun begitu, para wisatawan tetap bisa menikmati suasana nya yang begitu menenangkan.

Baca Juga: Sinopsis Series Happy Go Jenny Tayang 23 Oktober 2022 di Vidio Dibintangi Prilly Ketika Sastra Bertemu Jenny

Rasakan healing dengan mencari ketenangan di Danau Siais dan Ikan Jurung Keramat.

Dilansir melalui akun YouTube dedi herianto, berikut pesona yang ditawarkan oleh wisata Danau Siais dan Ikan Jurung Keramat

Danau Siais di Tapanuli Selatan merupakan Danau terbesar kedua di Sumatera Utara setelah Danau Toba.

Namun sayangnya, dibalik pesona dan keindahan nya, Danau ini kurang diminati warga karena minim nya fasilitas.

Baca Juga: Link Nonton Series Happy Go Jenny Episode 1 dan 2 Gratis Dibintangi Prilly Latuconsina dan Jourdy Pranata

Secara keseluruhan, Danau ini memiliki luas 4.500 hektar. Namun, sayang nya dibalik pesona alamnya yang memikat, Danau Siais belum menjadi destinasi wisata utama lokal dan luar Tapanuli Selatan.

Minim nya fasilitas membuat warga kurang menikmati keindahan Danau ini. Danau Siais hanya menjadi wisata persinggahan bagi warga yang melintas dari Tapanuli Selatan menuju Mandailing Natal.

Disini, ada kisah mengenai Ikan Jurung Keramat di Danau Siais. Ikan Jurung atau Ikan Merah mungkin ada yang mengetahui ikan tersebut.

Baca Juga: Jadwal Tayang Series Happy Go Jenny Lengkap Episode 1 sampai 8 End, Siapa yang Akan Sastra Pilih?

Halaman:

Editor: Wahidah Sofariah Asaroh

Sumber: YouTube dedi herianto

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X