Mengulik Destinasi Wisata Kabupaten Mempawah Kalimantan Barat, dari Wisata Bersejarah hingga Pemandangan Alami

- Kamis, 17 November 2022 | 20:30 WIB
Mengulik Destinasi Wisata Kabupaten Mempawah Kalimantan Barat, dari Wisata Bersejarah hingga Pemandangan Alami! (Instagram @amazingborneo.id)
Mengulik Destinasi Wisata Kabupaten Mempawah Kalimantan Barat, dari Wisata Bersejarah hingga Pemandangan Alami! (Instagram @amazingborneo.id)

ENAMPAGI - Kalimantan Barat mempunyai banyak daerah dengan potensi desrtinasi wisata yang sangat indah, sslah satunya ada di Kabupaten Mempawah.

Kota mempawah Kalimantan Barat sendiri memiliki julukan kota lestari yang berarti bersih, sejuk, rapih, aman dan indah. Diantara destinasi wisata tersebut yakni istana amantubillah, makam opu Daeng manambon, Pantai Tanjung Burung, Goa Maria Anjongan

Dikutip dari Youtube Satu Nusa Multimedia, Destinas wisata pertama yg ada dikota mempawah Kalimantan Barat ini adalah istana amantubillah yang terletak di Terusan, Mempawah Hilir, Kabupaten Mempawah. Istana ini merupakan bagian terpenting terbentuknya sejarah kabupaten mempawah.

Amantubillah merupakan nama istana dari kerajaan mempawah, berasal dari Bahasa arab yang berarti aku beriman kepada Allah.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kalimantan Tengah Terpopuler, yang Paling Sering Dikunjungi Wisatawan.

Wisata kedua yakni makam opu Daeng manambon yang terletak di Sebukit, Pasir, Kabupaten Mempawah dan merupakan salah satu wisata cagar alam yang ada di mempawah. Opu Daeng merupakan sosok yang berpengatuh dari terbentuknya kerajaan mempawah.

Tempat ini dulunya di kenal dengan nama sebukit rama yang berarti sebuah bukit yang ramai atau banyak dikunjungi.

Nama sebukit rama ini diberikan oleh opu Daeng sendiri dan sebelumnya diberikan negeri lama sebagai pusat pemerintahan kerajaan panembahan senggawu.

Baca Juga: Lirik Lagu Viral, 'Ayang' oleh Difarina Indra Adella

Dan yang berikutnya ada Pantai Tanjung Burung. Tempat ini merupakan salah satu destinasi wisata yang wajib kalian kunjungi di kabupaten Mempawah. Tempat ini sangat cocok untuk tempat liburan bareng keluarga dan teman-teman diakhir pekan dan saat ini mulai ramai pengunjung.

Gua Maria Anjongan juga termasuk wisata yang berada di kabupaten Mempawah. Tempat ini merupakan peninggalan sejarah bagi umat kristiani, gua maria berdiri sejak tahun 1973 yang merupakan tempat ziarah bagi pemeluk agama kristem katolik.

Gua yang berada di tengah hutan di kaki bukit ini menyajikan pemandangan sekitar berupa pepohonan yang masih sangat alami karena inilah tempat bersejarah ini sangat tepat untuk beribadah supaya lebih khusyu.

Baca Juga: Ini Dia Bedanya Visa dan Paspor, Jangan Sampai Ketuker Ya!

Yang terakhir yakni wisata pulau temajo yang terletak di Temajo, Kecamatan Sui Kunyit, Kabupaten Mempawah, berkunjung mempawah belum lengkap rasanya apabila belum mampir ke tempat wisata bak kepingan surga yakni destinasi pulau temajo ini.

Halaman:

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Youtube Satu Nusa Multimedia

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB

Terpopuler

X