Yuk Intip Uniknya Desa Bibury di Inggris, Destinasi Wisata yang Usianya Ribuan Tahun!

- Jumat, 13 Januari 2023 | 07:45 WIB
Uniknya destinasi wisata Desa Bibury di Inggris, desa terindah di dunia yang berusia ribuan tahun (Instagram @robertdnorris)
Uniknya destinasi wisata Desa Bibury di Inggris, desa terindah di dunia yang berusia ribuan tahun (Instagram @robertdnorris)

ENAMPAGI – Ketika ingin liburan menikmati destinasi wisata ke luar Negeri, jangan lupa datang dan jelajahi uniknya salah satu Desa Bibury terindah di dunia yang ada di Inggris.

Desa tersebut bernama destinasi wisata Desa Bibury, berlokasi di Inggris yang usianya ribuan tahun.

Uniknya, meskipun usianya ribuan tahun, keindahan destinasi wisata Desa Bibury Inggris mampu membuat setiap wisatawan takjub.

Maka tak heran jika destinasi wisata Desa Bibury, Inggris dinobatkan sebagai desa terindah di dunia.

Baca Juga: Prediksi Skor AS Roma vs Genoa di Coppa Italia 2023 Babak 16 Besar Dini Hari, Head to Head

Untuk kamu yang penasaran akan uniknya desa terindah di dunia yang berusia ribuan tahun, simaklah gambaran tentang Desa Bibury.

Sebagaimana dilansir dari akun youtube 9 BULAN pada bulan November 2022.

Desa Bibury di Inggris

Desa Bibury adalah desa yang telah berusia ribuan tahun yang terletak di barat Inggris dan merupakan salah satu tempat terindah di Inggris.

Baca Juga: Yuk Simak! Tempat Wisata Situ Tirta Marta di Purbalingga, Bisa Snorkeling Sepuasnya dengan Air yang Bening Lho

Desa ini terkenal akan bangunan atau rumah yang terbuat dari batu cotsual berwarna cokelat madu. Desa Bibury tepatnya berada di Gloucestrshire, Provinsi South West England.

Desa ini terkenal akan pemandangannya yang indah khas Inggris dengan adanya rumah pondok dan cottage batunya berasal dari abad ke 17.

Rumah tradisional dari batu berderat rapi menghadap jalan setapak dan Sungai Kon. Uniknya, tidak perlu menyewa kendaraan.

Karena di desa ini para pengunjung cukup berjalan kaki untuk mengelilingi desa cantik ini. Para pengunjung juga akan menemukan tempat fotogenik, Blenheim Palacetoneberto.

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Youtube 9 BULAN

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X