Sinopsis Film The Last Kingdom Seven Kings Must Die di Netflix 14 April 2023, Sekuel Series Last Kingdom

- Kamis, 13 April 2023 | 12:15 WIB
The Last Kingdom Seven King Must Die Dibintangi Alexander Dreymon yang Kembali Dengan Perannya (Tangkapan Layar Netflix.com)
The Last Kingdom Seven King Must Die Dibintangi Alexander Dreymon yang Kembali Dengan Perannya (Tangkapan Layar Netflix.com)

ENAMPAGI - Sinopsis film terbaru yang akan tayang di Netflix tanggal 14 April 2023 berjudul The Last Kingdom: Seven Kings Must Die yang merupakan sekuel dari series The Last Kingdom.

Film The The Last Kingdom: Seven Kings Must Die usung genre petualangan dan aksi yang diadaptasi dari novel The Saxon Storie karya Bernard Cornwell. Simak sinopsisnya sekuel dari series The Last Kingdom di Netflix tanggal 14 April 2023.

The Last Kingdom Series telah tayang di TV selama 5 season dengan total 46 episode dari tahun 2015 hingga 2022 dan kali ini sekuelnya berjudul The Last Kingdom: Seven Kings Must Die bakal tayang di Netflix mulai 14 April 2023, simak sinopsisnya.

Baca Juga: Catat Tanggal Sidang Isbat Lebaran 2023, Mungkin Potensi Perbedaaan Hari Raya Idul Fitri Dengan Muhammadiyah?

Untuk sekuel dari The Last Kingdom ini masih dibintangi oleh Alexander Dreymon yang berperan sebagai Uhtred berasal dari Bebanburg, lalu ada Mark Rowley sebagai Finan, Arnas Fedaravicius sebagai Sihtric, Rod Hallett sebagai Constantin dan masih banyak lagi.

The Last Kingdom Seven Kings Must Die tayang dengan durasi 1 jam 51 menit berkisah tentang perang yang masih berkobar selama 100 tahun di seluruh penjuru negeri antara para penjajah yang berasal dari Denmark dengan masyarakat hingga menyebabkan penderitaan.

Namun peperangan berkepanjangan ini mulai menemukan titik terang dan negara yang terpecah belah juga akan segera bersatu setelah seorang pria dari Bebabnburg bernama Uhtred yang berkuasa di wilayah Northumbria bahkan belum menjaminkan tanahnya untuk sebuah kursi kekuasaan.

Baca Juga: Sinopsis Drama Thailand Conniving Bed Fellows Tayang 16 April 2023 Dibintangi Prem Ranida dan Ice Panuwat

Saat Raja Edward meninggal terjadi perebutan kekuasaan tentang siapa yang cocok untuk jadi penerusnya dan 2 orang penerusnya yaitu Aethelstan dan Aelfweard bertikai untuk bisa meraih kekuasaan sebagai raja hingga keamanan dan perdamaian kembali terancam.

Aethelstan yang merupakan murid Uhtred akhirnya mendapat bantuan dari gurunya tersebut yang rela menempuh perjalanan jauh untuk memenangkan pertarungan.

Akhirnya berkat batuan Uhtred, Aethelstan berhasil mengalahkan Aelfweard. Hingga saat Aesthesltan berubah dan jatu dalam kekuasaan gelap dan menjadi pria yang tidak dikenali lagi oleh Uhtred.

Aesthesltan melakukan sejumlah aksi yang membahayakan kehidupan banyak orang hingga akhirnya Uhtred melepaskan diri untuk berhenti membantu Aethesltan.

Baca Juga: Ending Drama China Romance of a Twin Flower Versi Novel Cerita Aslinya Berbeda, Ji Man dan Yu Xuan Bersatu?

Sedangkan ancaman semakin mendekat saat para prajut raja Denmark yang dipimpin King Anlaf semakin dekat dan tentunya akan semakin menyebabkan peperangan berkobar.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Sundari

Sumber: Collider

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X