Rekomendasi Beberapa Film Romantis Indonesia Terbaik Part 2, Salah Satunya Dear Nathan!

- Senin, 29 Agustus 2022 | 10:00 WIB
Dear Nathan Salah Satu Rekomendasi Film Romantis Indonesia Terbaik (Instagram @21kutipanfilm)
Dear Nathan Salah Satu Rekomendasi Film Romantis Indonesia Terbaik (Instagram @21kutipanfilm)

Di sana, ia bertemu dengan seorang mahasiswa bernama Arga yang menyebabkan Aletta bisa langsung dekat dengannya.

Lambat laut hubungan Aletta dan Arga semakin dekat hingga pada saat Aletta hendak kembali ke Jakarta, Arga berjanji akan kembali menyusulnya untuk menikahinya.

Akan tetapi, Arga belum juga hadir untuk memenuhi janjinya.

Baca Juga: Trekking ke Tempat Wisata Air Terjun Tirtosari, Seru Banget!

10. Dilan 1990 & 1991

Awal dari cerita ini bermula ketika Milea bertemu dengan Dilan di sebuah SMA di Bandung, tepatnya pada 1990 saat Milea yang pindah dari Jakarta ke Bandung.

Perkenalan yang tidak biasa membawa Milea mulai mengenal keunikan Dilan lebih jauh lagi.

Dilan yang pintar, baik hati, dan romantis mempunyai selera humor dengan caranya sendiri.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Wahana Paling Ekstrim Yang Wajib di Coba di Trans Studio Bandung, Siapkan Adrenalinmu!

Dilan bukan seperti laki-laki lain yang terkesan biasa saja bahkan dengan Benny, pacar Milea di Jakarta.

Kata-kata manis dari Dilan membuat Milea kerap merindukan jika sehari saja tidak mendengarkan suaranya.

Perjalanan cinta mereka tak selalu mulus. Dari mulai geng motor, tawuran, dan lain-lain sudah menjadi masalah sehari-hari.

Baca Juga: Camping Seru di Mojosemi Forest Park, Sensasional!

Masing-masing Film Romantis Indonesia ini ditayangkan dengan menunjukan kisah romantisme dari jalan cerita yang berbeda-beda namun tetap memperlihatkan keunikan dari jalan cerita yang dibuat.***

Halaman:

Editor: Wahidah Sofariah Asaroh

Sumber: youtube NEXT Xinema

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X