7 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Gigi, Nomor 6 Paling Sering Dilakukan!

- Rabu, 22 Maret 2023 | 07:00 WIB
Ilustrasi kebiasaan buruk yang dapat merusak gigi (THE Healthy)
Ilustrasi kebiasaan buruk yang dapat merusak gigi (THE Healthy)

Baca Juga: Identik Saat Ramadhan, Ketahui Manfaat Kurma Bagi Kesehatan : Begini Penjelasannya!

Menurut Dr. Galati, tingkat stress yang tinggi dari lingkungan kerja atau kehidupan yang menuntut dapat mengganggu kesehatan gigi.

Karena lebih rentan menggemeretakkan dan mengatupkan gigi. Menurut Dr. Shiech kebiasaan gugup juga yang tidak disadari.

Seperti menggigit kuku, tutup pulpen, es batu atau lain sebagainya dapat menyebabkan kerusakan pada gigi.

5. Tidak berkata jujur kepada dokter gigi

Baca Juga: Viral ! Unggahan Instagram Ibunda Irish Bella: Kamu Layak Dapat Yang Lebih Baik

Suatu hal yang dialami sangat penting bagi dokter gigi untuk mengetahui masalah gigi untuk merancang perawatan yang optimal pada gigi.

6. Penggunaan pasta gigi pemutih yang berlebihan

Ternyata sebagian besar pasta gigi pemutih cenderung lebih abrasive, maka sebaiknya dianjurkan lebih jarang menggunakan pasta gigi pemutih.

7. Flossing yang tidak benar

Baca Juga: Warga Garut Protes Terhadap Ridwan Kamil, Spanduk 'Moal Dipilih Deui' Dibentangkan

Flossing dianggap sebagai standar emas untuk membersihkan sela-sela gigi dan meningkatkan kesehatan gigi, tapi tidak efektif jika digunakan secara tidak benar.

Pentingnya untuk mengetahui flossing dengan benar, agar gigi tetap sehat. Itulah beberapa kebiasaan buruk yang dapat merusak gigi. ***

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: The Healthy

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB

Terpopuler

X