Stop! Hindari 5 Makanan Ini Jika Kamu Tidak Ingin Terkena Kanker Payudara

- Sabtu, 22 April 2023 | 06:45 WIB
Pita merah muda sebagai simbol kesadaran akan kanker payudara pada wanita (Marcojean20 via Pixabay)
Pita merah muda sebagai simbol kesadaran akan kanker payudara pada wanita (Marcojean20 via Pixabay)

Selain itu juga, alcohol yang masuk ke dalam tubuh bisa merusak sel dan jaringan tubuh.

2. Daging olahan

Baca Juga: Film Oppenheimer Segera Rilis! Simak Fakta J Robert Oppenheimer Sang Fisikawan dan Ilmuan Asal Amerika

Daging olahan seperti kornet, sarden, sosis dan makanan kalengan lainnya dapat meningkat resiko terkena kanker payudara.

Dalam daging olahan mengandung natrium yang cukup tinggi. Natrium yang tinggi bisa berpotensi sebagai karsinogenik pada tubuh manusia.

Selain menjadi resiko kanker kanker payudara, kandungan natrium yang tinggi dalam suatu makanan juga dapat menyebabkan tekanan darah tinggi dalam waktu yang cepat.

Proses perubahan dari daging mentah menjadi daging olahan biasanya menggunakan zat-zat kimia yang kurang baik dan menjadi karsinogenik pada tubuh. 

3. Makanan tinggi gula

Baca Juga: Sunscreen Berpotensi Menyebabkan Kanker Kulit, Mitos atau Fakta?

Beberapa penelitian menyebutkan bahwa adanya hubungan antara resiko penyakit kanker payudara dengan makanan yang mengandung tinggi gula seperti permen dan dessert.

Hal tersebut disebabkan oleh mekanisme insulin dalam tubuh. Selain itu, makanan yang mengandung tinggi gula memiliki kalori yang tinggi sehingga rentan menyebabkan obesitas.

Obesitas sendiri menjadi salah satu faktor resiko terkenan kanker payudara. ***

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: clevelandclinic.org

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB

Terpopuler

X