lifestyle

Konsumsi Jagung Banyak Mempunyai Manfaat, Salah Satunya Sangat Baik untuk Penderita Darah Tinggi

Minggu, 10 Oktober 2021 | 10:37 WIB
jagung (pexels.com)

ENAM PAGI –  Jagung merupakan sumber makanan yang biasa dikosumsumsi sebagai bahan pokok.

Sayuran yang dapat diperoleh dengan harga terjangkau ini juga meiliki 2 macam jenis yaitu jangung manis dan jagung tak manis yang biasanya di gunakan untuk bahan dasar Pop Corn.

Rasanya yang nikmat untuk kalangan yang biasa mengkosumsinya jagung banyak memiliki sejumlah kandungan serta vitamin.

Berikut ini merupakan manfaat dari mengkonsumsi jagung sebagai berikut : 

Baca Juga: Bahan Alami Sederhana yang Dapat Menyembukan Asma, Salah Satunya Bawang Putih

1. Membantu mengendalikan tekanan darah

Karena kandungan mineral kalium dan magnesium serta sumber antioksidan pada jagung juga baik untuk  dapat membantu mengontrol tekanan darah.

Hal tersebut dapat membantuk mengurangi darah tinggi jika sering mengkonsumsi jagung.

Dengan catatan tidak ada penambahan garam dalah olahan jagung tersebut yang dapat menambah tekanan darah. 

2. Mengandung Sumber Vitamin B

Manfaat dari mengkonsumsi jagung juga dikarenakan adanya sumber vitamin B pada jagung.

Diketahui vitamin B sangat baik untuk semua kalangan seperti anak-anak serta ibu hamil. Karena kandungan Vitamin B3 berfungsi menjaga sistem saraf dan kulit sehat.

Serta sumber Vitamin B5 membantu memperoleh energi dari makanan. Vitamin B6 untuk mengatasi morning sickness dan menghasilkan sel darah merah.

3. Untuk Mencegah depresi

Halaman:

Tags

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB