Terhits! Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kendari, Dari Bukit hingga Pantai Yang Indah

- Rabu, 26 Oktober 2022 | 10:00 WIB
 Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kendari (Kolase Instagram)
Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kendari (Kolase Instagram)

Puncak ST
Puncak ST ( Instagram/@mozza_04)

Puncak ST ini merupakan akronim dari Saiful Tamburaka, Puncak ST banyak juga dikunjungi oleh pecinta fotografi, apalagi di akhir pekan.

Di puncak ST tersebut, kamu akan melihat keindahan alam Kendari dari ketinggian, serta terdapat juga beberapa spot foto yang akan semakin mempercantik background yang ada di fotomu nanti.

Untuk menuju puncak kamu harus menaiki tangga yang ternuat dari deretan ban bekas yang telah disusun sedemikian rupa.

Lokasi tersebut berada di Abeli Dalam, Puwatu, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, dan untuk tiket masuk sebesar Rp. 10.000 saja, buka tiap hari 24 jam.

Baca Juga: Miss Grand Brazil Juara Miss Grand International 2022, Bagaimana dengan Miss Grand Indonesia?, Simak Infonya

3. Taman Kota Kendari

Taman Kota Kendari
Taman Kota Kendari (Instagram/@visit_sultra)

Taman kota kendari ini berupa kawasan yang terbuka hijau yang berada di tengah Kota Kendari, para pengunjung biasa bersantai saat setelah bekerja atau sekolah seharian yang ada di taman kota kebanggaan warga Kendari tersebut.

Saat akhir pekan taman yang berada tepat di depan kantor walikota Kendari ini, sering ramai dikunjungi oleh warga, seperti untuk orang berolahraga, bersantai bersama keluarga, dan juga mengajak anak-anak bermain d taman.

4. Masjid Al-Alam

 Masjid Al-Alam
Masjid Al-Alam (Instagram/@tommindryanto)

Masjid Al-Alam atau sering di sebut Masjid terapung, yang merupakan sebuah tempat yang wajib dikunjungi para wisatawan saat berada di Kendari.

Masjid Al-Alam tersebut dibangun pada tahun 2010, yang terletak di tengah Teluk Kendari, jangan heran bila masjid disebut dengan Masjid Terapung, dan juga merupakan
ikon wisata religi di Kendari.

Di sekitar area Masjid Al-Alam ini biasanya digunakan untuk berolahraga atau bermain
sepeda dan juga terdapat beberapa warung-warung makanan dan minuman di area Masjid.

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X