Rekomendasi 3 Destinasi Wisata yang Ada di Aceh, Nomor 2 Surga Tersembunyi Lho!

- Kamis, 8 Desember 2022 | 17:00 WIB
Rekomendasi 3 Destinasi Wisata Yang Ada Di Aceh,Surga Di Ujung Barat Indonesia! (Instagram @danauluttawartakengon)
Rekomendasi 3 Destinasi Wisata Yang Ada Di Aceh,Surga Di Ujung Barat Indonesia! (Instagram @danauluttawartakengon)

ENAMPAGI - Aceh, merupakan istimewa khusus di ujung barat Indonesia ini wajib kita masukkan ke dalam tujuan destinasi wisata lho.

Mengapa? Daerah yang juga dikenal sebagai Negeri Serambi Mekah ini punya destinasi wisata yang luar biasa memesona.

Berikut Enampagi.id menuliskan rekomendasi 3 destinasi wisata yang ada di Aceh yang dikutip dari traveloka.

Baca Juga: Cocok Dihidangkan Saat Cuaca Hujan, Ayo Coba Resep Pentol Pedas!

1.Danau Lut Tawar Takengon

Destinasi wisata yang satu ini memiliki keindahan panorama alam yang memberikan kedamaian.

Menikmati waktu liburan di Aceh tak lengkap rasanya bila tidak mendatangi Danau Lut Tawar yang berlokasi di Takengon, Aceh Tengah.

Keindahannya pemandangan yang ada disini terasa sangat asri serta mampu membius serta membuatmu betah untuk berlama-lama di tempat ini.

Baca Juga: Yuk Nginap di Adhiwangsa Hotel dan Alila Hotel, Hotel Terbaik di Solo!

Keindahan tempat ini disini bisa disaksikan melalui pegunungan yang mengelilingi danau. “Negeri di atas awan”, begitu ungkapan umum yang sering dipakai untuk menggambarkan destinasi wisata ini.

Danau Lut Tawar Takengon berlokasi di dataran tinggi Gayo dengan ketinggian sekitar 1.200 Mdpl Tak salah jika hawa sejuk selalu menyelimutimu ketika datang ke tempat ini .

Pantulan langit serta alam di permukaan airnya yang jernih, mampu memberikan rasa damai serta tenang. Bagi kamu pecinta kopi, sayang rasanya bila kamu tak mencoba menikmati kopi Gayo, kopi yang menjadi kebanggaan warga di daerah ini yang bisa kamu dapatkan di kedai kopi sepanjang tepi Danau.

Baca Juga: Head to Head Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Kim Astrup/Anders Skaarup di BWF World Tour Finals 2022

2.Pucok Krueng

Halaman:

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Traveloka

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X