X Factor Indonesia 2021, Episode 3 Januari 2022: Maysha Juan dan Danar Widianto Mencuri Perhatian

- Selasa, 4 Januari 2022 | 20:30 WIB
Danar Widianto mencuri perhatian di X Factor Indonesia 2021 (tangkapan layar Youtube X Factor Indonesia)
Danar Widianto mencuri perhatian di X Factor Indonesia 2021 (tangkapan layar Youtube X Factor Indonesia)

Alfiroos, Helena Alycia, Fabio Towoliu dan Alisha Nadira mendapat tantangan menyanyikan lagu Melawan Restu. Dari grup ini tidak terlalu terlihat penampilan yang spesial.

4. At My Worst (Pink Sweats)

Balqis Hidayati dan Nada Fidarensa terlihat menonjol. Balqis memberikan nuansa groovy sementara Nada tampil memukau dengan menambahkan rap dalam bahasa Korea untuk lagu At My Worst.

Baca Juga: Hasil Drawing Piala AFF U23 2022: Timnas Indonesia Tergabung dengan Malaysia di Grup B

5. Bento (Iwan Fals)

Boby Berliandika yang terkenal sering merombak lagu membuat lagu Bento menjadi segar. Tito yang biasanya kalem juga menunjukkan sisi lain dirinya dengan cara menyanyi yang lebih gahar.

6. Reckless (Madison Beer)

Maysha Juan yang berumur 15 tahun tampil memukau dengan story telling dan penghayatan yang total saat menyanyikan Reckless. Cella Eveline dan Kezia Kathlyn juga mencuri perhatian juri dengan karakter suara yang unik.

 Baca Juga: Realme 9 Pro 5G Sudah Lulus Uji Sertifikasi Di Negara-Negara Ini, Akan Segera Dirilis?

7. Weak (SMV)

Abdurrachman dan Jeremiah Frans paling menonjol di grup ini membawakan lagu Weak dengan aransemen yang segar dan cocok dengan karakter vokal mereka.

8. It’s Only Me (Kaleb J)

Selain Iyan Yosua dengan karakter vokal khasnya, grup ini dikejutkan dengan penampilan Tyok Satrio. Tyok tampil sederhana dengan petikan gitarnya namun malah menarik perhatian juri.

Baca Juga: 6 Wisata Spot Sunrise di Yogyakarta, untuk Melihat Matahari Terbit Pertama di Tahun Baru 2022

9. Mungkin Hari Ini Esok Atau Nanti (Anneth)

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: YouTube X Factor Indonesia

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X