3 Pendapat Artis dan Influencer Indonesia yang Respek Pada Kegigihan Alif Cepmek Alias Dilan KW

- Rabu, 9 November 2022 | 17:00 WIB
Sederet pendapat artis dan influencer Indonesia soal Alif Cepmek si Dilan KW   (TikTok @alif_cepmek)
Sederet pendapat artis dan influencer Indonesia soal Alif Cepmek si Dilan KW (TikTok @alif_cepmek)

"Gokil, di gang sempit, ujan-ujanan, tetep jualan, gokil. Kalau kata warga twitter, di balik kegembiraan TikTok ternyata ada penderitaan yang mendalam." kata Kemal.

"Wahh, pokoknya buat Alif, respek." lanjutnya sambil memberikan jempol untuk menunjukan rasa respeknya.

2. Anji MANJI

Anji Manji adalah penyanyi yang terkenal sejak menjadi vokalis band 'Drive', yang kini menjalani solo karir sebagai musisi.

Baca Juga: Wisata Milenial! URBAN FOREST CIPETE : Spot Healing Baru Anak Jakarta Selatan

Ia turut memberikan pendapatnya mengenai kegigihan Alif Cepmek yang terlihat dari tangkapan video teman Alif tersebut.

Anji memberikan pendapat tersebut melalui postingan di Akun TikToknya, yakni @duniamanji.

"Tadinya gua gak mau bikin konten tentang 'Cepmek' atau juga 'Kamu nanya? Kamu nanya?' karena udah terlalu banyak. Tapi ngeliat video itu, ngeliat video gimana si Alif membuat konten jualan di gang sempit, ujan-ujanan, pake celana pendek. Akhirnya gua ngerasa respek banget sama dia." kata Anji

"Gua mendukung banget sama apa yang dia lakukan. Tadinya cuma lucu-lucuan ternyata itu jadi sebuah strategi yang hebat dan buat TikTok juga makasih udah kasih tempat untuk siapapun mendapatkan impiannya dan juga rezeki. Alif, respek." lanjut Anji sambil memberikan jempolnya.

Baca Juga: Lirik lagu yang Lagi Viral! 'In The Stars' oleh Benson Boone, Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia

3. Dina S.I.Kom

Dina S.I.Kom adalah influencers TikTok yang memiliki banyak followers karena konten-konten edukasi dan yang memotivasi.

Dina memberikan pendapatnya mengenai pandangan orang terhadap Alif yang menyebut bahwa orang yang viral seperti Alif ini biasanya juga akan hilang.

Dina memposting video pendapatnya tersebut melalui akun TikTok miliknya, yaitu @dinaajc.

Baca Juga: Piala Dunia 2022: Populasi Qatar Meningkat 13,2 Persen Menjelang Turnamen

Halaman:

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X