Manfaat Minum Kopi Tanpa Gula Menurut dr Zaidul Akbar

- Kamis, 28 Juli 2022 | 18:30 WIB
Ilustrasi : Manfaat Minum Kopi Tanpa Gula (Screenshot video YouTube Kang Abusyaffa)
Ilustrasi : Manfaat Minum Kopi Tanpa Gula (Screenshot video YouTube Kang Abusyaffa)

Baca Juga: Intip Perjalanan Karir Baifern Pimchanok Luevisadpaibul, Pemeran Nam Dari Film Crazy Little Thing Called Love

Minum kopi tanpa gula terbukti membantu menurunkan berat badan dengan cepat.

Kopi mampu meningkatkan metabolisme tubuh hingga 50 persen. Tapi tentunya harus diimbangi dengan mengkonsumsi makanan rendah kalori dan melakukan olahraga secara teratur. Sehingga memicu peningkatan dalam jumlah pembakaran kalori.

Efek setelah minum kopi, perut akan terasa kenyang. Maka, kemungkinan besar dapat mencegah mengkonsumsi makanan lebih banyak.***

Halaman:

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: YouTube Kang Abusyaffa

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Eksplorasi Lima Destinasi Seru di Puncak Bogor!

Rabu, 24 April 2024 | 04:57 WIB

Terpopuler

X